Resep: Roti Canai / Roti Maryam Anti Ribet!

Delicious, fresh and tasty.

Roti Canai / Roti Maryam.

Roti Canai / Roti Maryam Sobat dapat menyiapkan Roti Canai / Roti Maryam hanya dengan menggunakan 7 bahan dan 6 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, bikin Roti Canai / Roti Maryam yuk!

Bahan Roti Canai / Roti Maryam

  1. Dibutuhkan 250 gram of Tepung.
  2. Siapkan 5 sdm of Margarin.
  3. Gunakan 1 butir of Telur.
  4. Dibutuhkan 3 sdm of Gula Pasir.
  5. Diperlukan 1/2 sdt of garam.
  6. Sediakan secukupnya of Air.
  7. Gunakan optional of Mesis/Keju.

Langkah-langkah memasak Roti Canai / Roti Maryam

  1. Campurkan semua bahan kering seperti tepung, gula pasir dan garam, aduk rata.
  2. Masukkan telur dan margarin, aduk hingga semua bahan tercampur.
  3. Kemudian tambahkan air secukupnya agar adonan bisa di uleni hingga halus.
  4. Uleni adonan cukup lama sekitar 30an menit, setelah sudah kalis, potong sesuai selera dan bentuk membukat, setelah itu olesi margarin pada masing2 permukaan adonan, seperti gambar (disini saya pakai margarin yg sudah di lelehkan, kalau mau pakai minyak goreng juga boleh) dan diamkan selama 1-2 jam.
  5. Setelah adonan didiamkan, maka ambil satu bagian kemudian pipihkan dan taburkan mesis/keju/margarin secukupnya dan gulung perlahan, setelah di gulung, bentuk seperti huruf S dan tumpuk menjadi satu bagian (penjelasan ini agak ribet, saya tidak sempat membuat videonya, tp bisa diliat di tempat lain ya)😊.
  6. Lalu saya menggoreng menggunakan teflon tanpa minyak atau margarin karna adonan sudah banyak margarinnya..