Resep: Samcan Babi Kecap ⭐⭐⭐⭐⭐ Anti Ribet!

Delicious, fresh and tasty.

Samcan Babi Kecap ⭐⭐⭐⭐⭐.

Samcan Babi Kecap ⭐⭐⭐⭐⭐ Kamu dapat menghidangkan Samcan Babi Kecap ⭐⭐⭐⭐⭐ hanya dengan menggunakan 14 bahan dan 4 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Samcan Babi Kecap ⭐⭐⭐⭐⭐ yuk!

Bahan-bahan Samcan Babi Kecap ⭐⭐⭐⭐⭐

  1. Sediakan 200 gram of samcan.
  2. Sediakan 5 sdm of kecap manis.
  3. Sediakan 2 sdm of kecap asin.
  4. Diperlukan 1 sdm of minyak goreng.
  5. Gunakan 1 sdm of minyak wijen.
  6. Dibutuhkan of Garam.
  7. Dibutuhkan 1 of jeruk limo.
  8. Sediakan of Bahan bumbu halus.
  9. Gunakan 5 siung of bawang putih.
  10. Gunakan 3 siung of bawang merah.
  11. Dibutuhkan 1 batang of kayu manis.
  12. Sediakan 1 batang of sereh.
  13. Gunakan 1 ruas jari of jahe.
  14. Siapkan 5 of daun jeruk.

Langkah-langkah memasak Samcan Babi Kecap ⭐⭐⭐⭐⭐

  1. Cuci samcan, lumuri dengan garam, lada hitam,dan minyak wijen 1sdm dan biarkan 1 jam.
  2. Setelah 1 jam, rebus air panas, Lalu masukkan samcan, tinggi air yg dibutuhkan sampai terendam semua samcannya, rebus kurang lebih 10 menit lalu angkat tiriskan. Simpan air rebusannya. Lalu potong memanjang.
  3. Tumis bumbu halus dengan minyak goreng, setelah wangi dan matang masukkan samcan, aduk aduk, campur 1sdm minyak wijen, kecap manis, kecap asin, kasih lada dan cabe bubuk dikit boleh juga. Aduk2 lalu tambahkan air rebusan sampai menggenang.
  4. Api sedang di tunggu saja sampai air meresap. Cicipi terus sambil perbaiki rasa dengan kecap asin/ kecap manis. Setelah air meresap dan kental, matikan kompor, tambah perasan jeruk limo aduk aduk. Siap hidangkan. Selamat makan.